Format Rupiah Pada Controls Textbox Visual Basic 6

Format Rupiah Pada Controls Textbox Visual Basic 6

Format Rupiah Pada Controls Textbox Visual Basic 6||Rumah-Pemrograman.blogspot.com, Selamat malam guys, lama sekali admin tidak bercuap-cuap tentang pemrograman diblog ini dikarenakan kesibukan yang tidak memungkinkan untuk menulis guys, semoga kalian tetap setia membaca postingan admin ya. malam ini admin ingin berbagi pengetahuan guys, masih dalam topik visual basic sih guys yang menurut admin masih banyak programmer yang membangun aplikasi melalui software programming yang satu ini, kalo buat programmer handal mungkin hal ini ecek-ecek guys, hehehe. hanya ingin sekedar berbagi pengetahuan, dan admin yakin tak ada yang mubadzir jika ilmu dibagi hehe. bagi pemula Visual basic 6 tentunya bertanya-tanya, gimana sih cara format Rupiah di visual basic 6? pertanyaan itu juga pernah muncul dari benak admin, pernah sih tanya sama pengajar pemrograman pas admin kuliah dulu, cuma jawabnya cari aja digoogle banyak kok tutorial seperti itu? akhirnya admin coba browsing dan tak sedikit tutorial yang admin dapat, cuma admin susah memahaminya karena terlalu banyak step dan source code yang mungkin bagi pemula sangat susah untuk dipahami. tujuan admin selain berbagi pengetahuan tentang format rupiah di visual basic 6, admin juga ingin memberikan tutorial yang simpel yang mudah dipahami oleh kalian guys. admin rangkum sesimpel mungkin dengan bahasa yang mudah dicerna. hehe. check it out guys. buka visual basicmu dan buat tampilan seperti ini guys. ubah properti name sesuai dengan yang kalian inginkan.
1. Design form yang admin buat seperti ini guys. sederhana saja sih..
Format Rupiah Pada Controls Textbox Visual Basic 6

2. Setelah design form selesai, ada dua object yang akan diformat menjadi rupiah guys, yaitu TxtHarga dan TxtSubTotal, berikut source codenya.
3. jika bingung peletakannya, kalian cukup double klik pada txtharga, dan jangan lupa ganti actionnya yang awal change menjadi keypress. kenapa sih harus keypress? ya mudahnya, angka akan berganti menjadi format rupiah setelah kalian enter guys, disitu ada keterangan bahwa if Keyascii=13 yang berarti jika tombol enter ditekan maka akan menjalankan perintah yang ada dibawahnya.

4. Berikut source code untuk mencari subtotal guys. cukup kalian letakkan perintahnya pada txtjumlah.
Format Rupiah Pada Controls Textbox Visual Basic 6
tanpa merubah action pada txtjumlah langsung aja ketikkan perintah diatas guys, ingat name properti sesuaikan dengan properti name yang kalian buat ya.

5. berikut hasilnya guys. 
Format Rupiah Pada Controls Textbox Visual Basic 6
Cukup mudah bukan? format rupiah di visual basic 6, silahkan kalian coba, jika ada yang tidak paham bisa tinggalkan comment guys, semoga bermanfaat dan sampai jumpa pada postingan berikutnya guys. Rumah-pemrograman is easy article for you guys. see you next time.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel